:: SELAMAT DATANG di Media Online “BERITA.Com” ::

Minggu, 07 Januari 2018

Perlunya Perencanaan Hidup

Perlunya Perencanaan Hidup Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

“Every minute you spend in planning saves 10 minutes in execution; this gives you a 1,000 percent return on energy! – Setiap menit yang Anda habiskan untuk perencanaan menghemat 10 menit dalam pelaksanaan; dan energi Anda kembali 1.000 persen.” –Brian Tracy.

Masa lalu adalah masa yang bukan milik kita lagi. Masa sekarang adalah anugrah, maka manfaatkanlah sebaik mungkin. Sedangkan masa depan belum tentu milik kita dan penuh ketidakpastian. Itulah mengapa diperlukan perencanaan hidup agar kita mudah melakukan tindakan tertentu jika dibutuhkan.

Ilustrasi berikut ini semoga dapat menggambarkan alangkah penting membuat perencanaan hidup. Ini kisah tentang seorang nenek tua yang berumur sekitar 70 tahun. Ia hidup seorang diri. Setiap pagi selalu ada seorang pengantar koran yang terus berteriak-teriak di depan rumahnya sampai wanita itu muncul dan mengambil koran langganannya.

Teriakan keras loper koran sudah lama dikeluhkan oleh para warga sekitar. Sampai suatu pagi seorang profesor yang berada di samping rumah itu memprotes si loper koran, karena ia benar-benar terganggu. Dengan tergopoh-gopoh wanita tua itu keluar rumah, mengambil koran dari tangan loper koran itu sambil te
... baca selengkapnya di Perlunya Perencanaan Hidup Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Sabtu, 30 Desember 2017

Golf dan Kisah Hidup Kita

Golf dan Kisah Hidup Kita Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Saat sedang mempersiapkan untuk melakukan tee shot di lobang ke 10 dengan par 4.

?Duh! Udah main seharian dan hanya terus-terusan par.?

Anda mengayun stick golf Anda, bola terbang ke sebelah kiri, agak sedikit di jalur yang Anda inginkan tetapi akhirnya melebar terlalu jauh. Sialnya, bolanya memantul ke arah rough.

?Seharusnya sekarang saya pukul 100-yard ke arah green, kalau tidak saya harus berjuang lebih berat lagi untuk par di lubang ini.?

Anda memukul dengan skill kelas dunia, seperti Tiger Woods. Bola itu terbang dengan indahnya namun hanya melewati green dan jatuh di belakang green.

Wow! Meski bola telah memantul dengan buruk ke arah rough dan pukulan yang sangat baik keluar dari rough, Anda masih harus berjuang memukul bola menuju lubang di luar green dengan jarak sekitar 40 feet. Anda menghela nafas panjang, menenangkan diri Anda barang semenit dan memukul bola dengan lembut menuju lubang.

?Wow! Bolanya meluncur mulus dengan kecepatan yang cukup. Seharusnya masuk nih.?

Bola meluncur menuju lubang tetapi hanya memutar lubang dan melenceng kurang lebih 4 feet ke kiri.

?Aduh!!! Nyaris!?

? Gila! Tee shot sejauh 300 yard, pantulan yang buruk ke rough, pukulan mantap menuju lubang tapi melenceng sedikit sejauh 40 yard dan melakukan putt terbaik yang saya bisa ternyata masih gagal juga.?

And
... baca selengkapnya di Golf dan Kisah Hidup Kita Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Selasa, 19 Desember 2017

Wiro Sableng #111 : Hantu Langit Terjungkir

Wiro Sableng #111 : Hantu Langit Terjungkir Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1WIRO SABLENG

Pendekar Kapak Maut Naga Geni 212

Karya: Bastian Tito

Episode : PETUALANGAN WIRO DI LATANAHSILAM

DI DALAM telaga yang kedalamannya setinggi leher, Pendekar 212 Wiro Sableng kibas-kibaskan rambut gondrong basahnya. Dia bermaksud hendak menselulupkan tubuhnya sampai kepala sekali lagi baru keluar dari telaga itu. Namun tiba-tiba, pluk! Sebuah benda menghantam kepalanya. Kagetnya sang pendekar bukan kepalang. Pundaknya sampai tersentak ke atas. Benda yang tadi mengenai kepalanya itu jatuh ke telaga. Sebelum tenggelam ke dalam air Wiro cepat mengambilnya.

Ternyata sebuah jambu muda berwarna hijau. Wiro memandang berkeliling. "Tak ada pohon jambu sekitar telaga ini. Berarti ada orang jahil mempermainkanku!" pikir murid Sinto Gendeng sambil memperhatikan seputar telaga. Tapi dia tak melihat siapa-siapa. "Jangan-jangan ini pekerjaan bocah konyol Naga Kuning atau si kakek geblek Setan Ngompol. Awas mereka berdua. Akan kubalas nanti!"

Wiro lalu memasukkan tubuh dan kepalanya ke dalam air telaga yang sejuk itu. Sesaat kemudian kepala disusul tubuhnya mencuat kembali di permukaan air telaga. Justru saat itu sebuah jambu muda berwarna hijau
... baca selengkapnya di Wiro Sableng #111 : Hantu Langit Terjungkir Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Sabtu, 11 November 2017

Satirung Peseg

Satirung Peseg Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

“emakkk… huhuhu”, irung yang masih mengenakan seragam sekolahnya itu berlari menghampiri emak di dapur. Ia memeluk emak yang sedang mengulek bumbu.
“ada apa toh nduk. Kok kamu nangis lagi”, tanya emak santai dan masih mengulek bumbu di dapur.
“emak, aku dihina lagi”, eluh irung. Ia menangis. Emak berhenti mengulek. Ia membalikkan badan.
“sudahlah nduk… ndak usah dipikirin. Lagian nanti mereka juga bosen-bosen sendiri. Kamu tutup kuping aja. Pura-pura ndak tahu”, emak membelai lembut rambut irung yang mengembang dan kriting itu.
“ahhh… Mereka nggak akan bosen hina irung. Buktinya, dari awal mos sampai saat ini, irung masih saja tetap jadi bahan tertawaan. Irung benci sama mereka. Irung benci nama irung. Irung pengen ganti nama. Irung benci mata belok irung. Irung benci rambut ini. Irung benci warna kulit irung yang persis seperti orang habis nyelam di lumpur. Pokoknya irung benci sama diri irung. Emak, emak kenapa sih dulu ngasih irung nama jelek kayak gini. Ini itu beban buat irung”, eluh irung di sela-sela isak tangisnya. Sesaat emak terdiam.
“terus kamu maun
... baca selengkapnya di Satirung Peseg Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Kamis, 08 Desember 2016

Encang Priyatna Sukses Pimpin Pemdes Leuwibudah


Kab.Tasik, LINTAS PENA
Pemerintah desa leuwibudah kecamatan Sukaraja alokasikan dana desa (DD)tahun anggaran 2016 untuk Pembangunan jalan dan TPT serta jalan semi Hotmix,hal itu di ungkapan kepala desa Encang Priyatna di ruang kerjanya, sedangkan anggaran DD untuk tahun ini totalnya kurang lebih Rp.670 jutaan,
             berkat sinergitas antara pihak pemdes, BPD dan LPM serta tokoh masyarakat dan semua warga masyarakat di desa ini roda pembangunan di desa ini berjalan dengan lancar, dan masyarakat menyambut baik,serta rela berjibaku bergotong royong untuk untuk melaksanakan pembangunan desa ini ,”ungkapnya
            Encang menambahkan bahwa kesuksesan pihak pemdes itu semua berkat sinergitas antara BPD, LPM dan tokoh masyarakat serta peran dari warga masyarakat kami,untuk bisa terjalin sinergitas yang baik dan supaya terjalin harmonisasi serta tercipta kondusifitas di desa ini kami mempunyai moto yaitu"membangun,membina dan memberdayakan,masyarakat serta,selalu mengedepankan asas, nyaahhan,deudeuhan, asihan dan hampuraan,”Alhamdulillah asas itu selalu dikedepankan ,dan asas itu sekarang menjadi percontohan desa desa yang lain yang ada di kecamatan sukaraja, sekarang desa desa yang lain juga memakai asas itu,” tandasnya
            Menurutnya,  program DD untuk tahun ini bisa merata, soalnya tiap kedusunan juga mendapat pembangunan, jadi kami pihak pemdes merasa senang karena bisa merealisasikan anggaran DD secara merata, dan masyarakat desa ini pun sangat senang karena akses infrastruktur di desa ini yang ada di empat kedusunan sudah pada bagus,diharapkan setelah adanya infrastruktur yang bagus bisa dinikmati semua warga masyarakat desa leuwibudah dan dapat mendorong dan mendongkrak roda perekonomian dan bisa memudahkan akses,untuk masyarakat desa ini,sekarang penduduk desa ini jumlahnya ada 6 ribu jiwa,dan mata pencaharian nya petani,buruh tani dan buruh bordir, diharapkan dengan adanya jalan jalan yang bagus perekonomian warga masyarakat desa ini jadi lebih meningkat harapnya
            Sementara di tempat terpisah Ujang (39)warga dusun Cukang awi menyatakan bahwa kinerja kepala desa(Encang)sangat baik dan sangat peduli terhadap warga masyarakat, ketika masyarakat membutuhkan bantuan selalu cepat tanggap,dan tidak sombong, pokonya pa.kuwu Encang sosok pemimpin yang peduli, dan merakyat serta memiliki jiwa sosial yang tinggi singkatnya.(MUMUH MUHLIS)***